Kegiatan Peserta Desain Grafis-1

Kegiatan praktikum desain grafis merupakan bagian dari Empowering School guna memberi bekal ketrampilan siswa

Kegiatan pembimbingan peserta Teknik Otomotif

Pembimbingan peserta Teknik Otomotif untuk sebelum diuji oleh Tim dari VEDC Malang

Empowering School

Sebagian kegiatan Empowering school"Desain Grafis" di SMA Islam Kepanjen dengan penguji kompetensi Polinema Malang

Empowering School

Kegiatan praktik Tata boga pada kegiatan Empowering School, penguji kompetensi adalah FPTK Universitas Negeri Malang

Gedung megah bertingkat

Ruang kelas X bertingkat 2 yang ada di bagian tengah SMA Islam Kepanjen

Kamis, 21 April 2011

Suasana Hari Pertama Desain Grafis


Inilah suasana pelajaran hari pertama di Semester ke-2 Jurusan Desain Grafis SMA Islam Kepanjen. Wah, terlihat sekali para siswa sibuk dengan komputernya sendiri-sendiri.

Hari ini begitu luar biasa. Karena Pak Rey juga memberikan kesempatan bagi siswa untuk melihat-lihat majalah dan juga brosur koleksi pribadi Pak Rey untuk dipelajari semua siswa. Ya, harapannya ini sebagai bahan inspirasi ketika siswa Desain Grafis pada semester 2 ini sudah mempelajari software Corel Draw. Ini setelah semua siswa mulai DG 1 A hingga DG 1 B 'khatam' pelajaran Adobe Photoshop di semester awal. Siip.. Mantap !! Semangat ya !!

Klik link berikut untuk melihat secara lengkap : Desain Grafis Smaisaka